Kapolda Sumut Tegaskan Polri khususnya Poldasu Netral dalam Pilkada
LASSERNEWS.COM – Medan, Kapolda Sumatera Utara Irjen Pol Martuani Sormin kembali menegaskan kalau Polri khususnya Polda Sumatera Utara netral dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak